Voltage Divider Bias





1. Pembahasan Materi [Kembali]


          Voltage divider bias  atau  Rangkaian bias pembagi tegangan merupakan rangkain yang pada dasarnya terdiri dari komponen resistor dan transistor. rangkaian ini digunakan untuk mengukur atau menentukan besar tegangan, arus, dan tahanan dari suatu rangkaian yang nantinya adalah untuk membuat transisitor yang ada didepannya dapat bekerja, dengan mengkonversi besar kecil resistor yang digunakan.

       Gambar dibawah menunjukkan bias pembagi tegangan, bias yang paling banyak digunakan dalam rangkaian-rangkaian diskrit linear. Nama ’pembagi tegangan’ berasal dari pembagi tegangan yang dibentuk oleh R1 dan R2. Tegangan pada R2 membias forward dioda emiter. Seperti rangkaian lainnya, catu VCC membias reverse dioda kolektor.




Gambar 1. Rangkaian Voltage-divider Bias

    
     Untuk mencari arus IB maka dilakukan perubahan rangkaian dengan memakai metoda thevenin sehingga menghasilkan rangkaian pengganti seperti gambar 1.dimana,
 
Gambar 2 Rangkaian pengganti Voltage-divider Bias


          Soal:Tentukan tegangan bias dc Vce dan arus Ic dari konfigurasi voltage-divider pada gambar 3.
Gambar 3 Rangkaian voltage-divider  
 

       Solusi:




3. Video [Kembali]



 



4. Link download video [Kembali]


 download :disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar